Topik: Dinas PMPPTSP Kabupaten Asahan
Pemkab Asahan Ragukan Legalitas PT Sijabut
tobasatu.com, Asahan | PT Sijabut yang bergerak dibidang perkebunan kelapa sawit yang berada di beberapa wilayah Kabupaten Asahan terindikasi tidak memiliki Izin Usaha Perkebunan (IUP).
Kepala Bidang Perkebunan pada Dinas Pertanian Kabupaten Asahan, A Rasyid...