Topik: Pilkada Sumut
Erry Temui Wapres Jusuf Kalla Bahas Pilkada Sumut
tobasatu.com, Jakarta | Gubernur Sumatra Utara Tengku Erry Nuradi bertemu dengan Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia HM Jusuf Kalla (JK) di kantor Wapres di Jakarta, Kamis (4/1/2018).
Tengku Erry yang hadir bersama anggota DPD RI...
PKS, PAN dan Gerindra Tetap Dukung Edy Rahmayadi Sebagai Cagub Sumut 2018
tobasatu.com, Jakarta | Sejumlah Partai Politik diantaranya Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Amanat Nasional (PAN) dan Partai Gerindra menyatakan tetap komit mendukung pencalonan Edy Rahmayadi sebagai Calon Gubernur dalam Pilkada Sumut 2018.
Dukungan ini ditegaskan...
KPU Sumut akan Lakukan Verifikasi Berkas Calon Perseorangan
tobasatu.com, Medan | Mulai Rabu (22/11/2017), Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sumatera Utara akan memulai tahapan penyerahan syarat dukungan, verifikasi administrasi dan verifikasi faktual bakal calon perseorangan pada pemilihan kepala daerah (pilkada) Sumut 2018.
Menurut...
Jumlah Dukungan Calon Perorangan Pilgub Sumut Berpotensi Berubah, Ini Kata Bawaslu
tobasatu.com, Medan | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara telah menetapkan syarat minimum jumlah dukungan calon perseorangan dalam Pilkada Sumut sebanyak 764.571 jiwa. Jumlah ini merupakan 7,5 persen dari total DPT terakhir dari 33...
KPU Sumut Sosialisasikan Dukungan Calon Perseorangan
tobasatu.com, Medan | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumut akan melakukan sosialisasi persiapan pelaksanaan tahapan penyerahan dukungan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara dari jalur perseorangan (indepent), yang akan dilaksanakan di Hotel Le...
Golkar Pimpin Koalisi Parpol Menangkan Pilkada Sumut
tobasatu.com, Medan | Partai Golkar akan memimpin koalisi untuk memenangkan Pilkada Sumut 2018, dimana Golkar telah memutuskan dukungan untuk Tengku Erry Nuradi berpasangan dengan Ngogesa Sitepu.
Menurut Sekretaris DPD Partai Golkar Sumut Irham Buana Nasution,...
Golkar Bertekad Menangkan Seluruh Pilkada di Sumut 2018
tobasatu.com, Medan | Partai Golkar bertekad memenangkan seluruh Pilkada di Sumut yang akan dilakukan serentak baik provinsi maupun di 8 kabupaten/kota pada 2018 mendatang.
Sementara secara nasional, Partai Golkar berkomitmen untuk memenangkan 65 persen Pilkada...
Akhir Agustus, NasDem Umumkan Nama yang Akan Diusung di Pilkada Gubsu 2018
tobasatu.com, Medan | Ketua Umum Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Surya Paloh akan mengumumkan nama yang dicalonkan pada Pilkada Gubernur Sumatera Utara akhir Agustus 2017. Pengumuman ini berdasarkan hasil survei yang digelar secara internal.
Surya menambahkan,...
Golkar Sumut Pastikan Usung Ngogesa Sitepu dalam Pilgubsu 2018
tobasatu.com, Medan | Golkar Sumatera Utara memastikan akan mengusung Ngogesa Sitepu sebagai calon gubernur di Pilkada Gubernur Sumut 2018. Kepastian ini disampaikan Sekretaris DPD Golkar Sumut, Irham Buana Nasution.
"Dalam rapat pleno internal Golkar beberapa...
7 Kepala Daerah Hasil Pilkada Serentak Belum Dilantik
tobasatu.com, Medan | Plt Gubernur Sumut HT Erry Nuradi pagi ini akan melantik 14 bupati/walikota dan wakil/walikota hasil Pilkada Serentak 9 Desember 2015, serta melantik satu bupati defenitif, Rabu (17/2/2016).
Dengan demikian, masih terdapat 7...