Topik: Tunangan
Tagar #HariPatahHatiNasional Muncul Usai Raisa-Hamish Tunangan
tobasatu.com, Jakarta | Pertunangan penyanyi Raisa Andriana dan aktor Hamish Daud membuat netizen geger. Sampai-sampai melejitkan tagar #HariPatahHatiNasional di kalangan penggemar Raisa dan Hamish.
Pertunangan keduanya dikabarkan telah berlangsung kemarin, Minggu (21/5/2017). Beberapa akun yang...